Games Outbound, Permainan Outbound– Kesuksesan dan kebahagiaan adalah tujuan yang hendak dicapai setiap orang, apakah itu dimensi dunia maupun spiritual. Sebagai makhluk sosial, untuk menuwujudkan tujuan hidupnya manusia membutuhkan ekssitensi sesamanya yang dibingkai dalam sebuah team work atau kerja tim. Tidak terkecuali sebuah perusahaan yang merupakan sebagian dari wujud kerja tim, memiliki tujuan masing-masing dalam mewujudkan kesuksesannya. Dalam rangkaian mewujudkan sebuah perusahaan yang sukses SDM adalah motor penggerak utamanya, oleh karenanya bagaimana sikap dan perilaku manusianya.
Kegiatan outbound training selain membawaka nuansa pendidikan di alam terbuka untuk membantu meyegarkan kembali nilai-nilai kerja sama tim, nilai loyalitas, dan pengembangan diri juga bisa sebgai sarana refreshing dan keluar dari belenggu rutinitas. PT. WatamaPrima Surabaya di hari Minggu tanggal 23 Desember 2012 berkunjung ke Malang untuk mencoba outbound training dan paintball, bersama provider 1stoutbound, mengambil tempat outbound di Riverside paintball Arjosari. Sebanyak 9 Orang sebelum memainkan paintball mereka dengan antusias mengikuti master outbound hari itu Yogi, memainkan sejumlah dinamika kelompok mulai dari ice breaking sampai outbound games.
Kegiatan outbound hari itu berlangsung 2 jam mulai jam 11 siang sampai jam 1 siang, acara ditutup dengan wargame paintball. Kami ucapkan terima kasih kepada PT.Watama Prima atas kepercayaannya.
More Info
First Outbound
Ali Saleh
081 231 938 011 (Simpati)
081 945 384100 (XL)
29376c1f (Pin BB)