Pelatihan di alam terbuka akhir-akhir ini semakin populer di kalangan praktisi pelatihan SDM. Banyak perusahaan besar, maupun perusahaan kecil memanfaatkan metode outbound management training di dalam pengembangan SDM. Apa sebab metode ini sangat populuer? Jawabannya tak lain karena metode outbound sangat efektif dalam membangun pemahaman terhadap suatu konsep dan membangun prilaku.
Outbound Training, Capacity Building LBB Neutron Surabaya
Seperti pada kesempatan kali ini, First Outbound mendapat kepercayaan untuk mempersiapkan event 2 Hari 1 Malam LBB Neutron pada tanggal 3-4 Februari 2019. Yuk intip keseruan Outbound bersama LBB Neutron. Peserta Outbound LBB Neutron tiba di lokasi sekitar pukul 11 siang, Yaitu di Roemah YWI, Batu. Peserta Outbound dipersilahkan untuk istirahat,solat dan makan siang. … Baca Selengkapnya